Browser
Browsing Internet Penjelajah web (Inggris:web browser) , disebut juga peramban adalah perangkat lunak yang berfungsi menampilkan dan melakukan interaksi dengan dokumen-dokumen yang disediakan oleh server web. Penjelajah web yang paling populer adalah Microsoft Internet Explorer dan Mozilla Firefox. Penjelajah web adalah jenis agen pengguna yang paling sering digunakan. Web sendiri adalah kumpulan jaringan berisi dokumen dan tersambung satu dengan yang lain, yang dikenal sebagai World Wide Web. Penjelajah web pertama kali berbasis teks, seperti halnya Lynx yang paling populer hingga sekarang, karena memang sistem dengan antarmuka grafis belum umum digunakan pada saat itu. Dewasa ini internet bukan merupakan sesuatu yang aneh di masyarakat, karena penggunaan internet sebagai media komunikasi massa sudah hampir kita temui di mana-mana. Untuk dapat menjelajahi internet tersebut diperlukan sebuah software yang disebut web browser. Proses pencarian di halaman web atau internet disebut brow